ARTIKEL

Anugerah Jurnalistik Inovasi Lingkungan 2014 | SIEJ – Kementerian Lingkungan Hidup – Medco Energi

Apakah Anda pernah meliput atau berencana untuk menulis tentang sebuah usaha yang mengubah sampah kaleng menjadi mainan, botol kaca atau plastik menjadi miniatur dan cinderamata? Mungkin di saat yang lain pernah menulis tentang sekelompok siswa/mahasiswa menemukan berbagai inovasi atau alat yang mampu menghemat energi dan air, inovasi kompor tenaga surya, manfaat biogas, alat menjernihkan air…

Read More >

Donor Darah di Medco Foundation Health Day

Medco Foundation, bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI), menyelenggarakan kegiatan donor darah. Bertempat di Gedung Medco, Jakarta, kegiatan ini dilaksanakan pada 19 September 2014.  Kegiatan ini diperuntukkan untuk karyawan di komplek perkantoran Medco dan masyarakat sekitar yang ingin menyumbangkan darahnya. Bagi Medco Foundation kegiatan donor darah merupakan salah satu upaya untuk mewujudkan visinya, yaitu…

Read More >

“Mobile Medical Service untuk Sinabung”

Letusan Gunung Sinabung di Sumatera Utara menimbulkan dampak bagi masyarakat yang tinggal di sekitarnya. Lahan pertanian mengalami kerusakan parah. Ribuan warga harus meninggalkan rumah dan tinggal di pos-pos pengungsian. Dalam rangka membantu meringankan beban masyarakat yang terkena dampak erupsi, Medco Foundation meluncurkan kegiatan berjuluk Mobile Medical Service (MMS). Kegiatan ini merupakan layanan kesehatan secara bergerak…

Read More >